Kediri, 21 Februari 2025
Pada hari Jumat, tanggal 21 Februari 2025 Pengadilan Negeri Kediri melaksanakan Sosialisasi Keprotokolan, dengan Narasumber Ibu Dewi Zulaika Staf Sub Bagian Umum dan Keuangan Pengadilan Negeri Kediri.
Etika Keprotokolan diperlukan agar tidak terjadi kesalahpahaman atau agar dapat membuat orang lain merasa nyaman.
Dalam sosialisasi ini dijelaskan aturan tata upacara, tata tempat, tata penghormatan, tata pakaian dan kunjungan kerja serta dijelaskan pula manajemen keprotokolan.
@humasmahkamahagung@ditjenbadilum@kemenpanrb@rbkunwas
#pnkediriprima#humasmahkamahagung#ditjenbadilum#kemenpanrb#rbkunwas
Views: 1